Sunday, 4 May 2014

Download Aplikasi Multimedia

Assalamualaikum Wr. Wb.
Hai VXC *_*
            Kali ini saya akan mempostingkan beberapa aplikasi yang saya punya, isya Allah aplikasi ini akan terus saya update seiring dengan perkembangan aplikasi itu sendiri.

1.    Visual Basic 6.0 Enterprise Edition

Microsoft Visual Basic (sering disingkat sebagai VB saja) merupakan sebuah bahasa pemrograman yang menawarkan Integrated Development Environment (IDE) visual untuk membuat program perangkat lunak berbasissistem operasi Microsoft Windows dengan menggunakan model pemrograman (COM).
Visual Basic merupakan turunan bahasa pemrograman BASIC dan menawarkan pengembangan perangkat lunak komputer berbasis grafikdengan cepat.
Beberapa bahasa skrip seperti Visual Basic for Applications (VBA) danVisual Basic Scripting Edition (VBScript), mirip seperti halnya Visual Basic, tetapi cara kerjanya yang berbeda.


2.    3ds MAX 7


3D Studio Max (kadangkala disebut 3ds Max atau hanya MAX) adalah sebuah perangkat lunak grafik vektor 3-dimensi dananimasi, ditulis oleh Autodesk Media & Entertainment (dulunya dikenal sebagai Discreet and Kinetix. Perangkat lunak ini dikembangkan dari pendahulunya 3D Studio fo DOS, tetapi untuk platform Win32. Kinetix kemudian bergabung dengan akuisisi terakhir Autodesk, Discreet Logic.


3.    Advance IP Scaner


Advanced IP Scanner adalah solusi yang cepat dan handal untuk pemindaian jaringan. Ini akan memungkinkan Anda dengan cepat dan mudah mengambil semua informasi yang diperlukan tentang komputer yang terhubung ke jaringan. Dengan satu klik mouse, adalah mungkin untuk mengubah remote PC atau mematikan, terhubung ke melalui Radmin, dan banyak lagi.          

Menggunakan teknologi pemindaian multithreaded, Advanced IP Scanner dapat memproses jaringan yang terdiri dari beberapa ratus komputer hanya dalam beberapa detik.


1.    Power ISO 5.8

                  Power ISO 5.8

0 comments:

Post a Comment